Ini Sifat Unik Zodiak Bulan Oktober Libra dan Scorpio!
Zodiak menjadi topik yang menarik, khususnya untuk kamu yang percaya dengan hal ini. Libra dan Scorpio adalah zodiak yang simbolnya berdampingan. Ini karena keduanya ini mempresentasikan zodiak bulan Oktober. Meski bersisian, tetapi ternyata kedua zodiak bulan Oktober ini punya , lho!
Yuk, kita cek bagaimana sih sifat dan karakteristik keduanya!
Sifat Kamu yang Lahir di Bulan Oktober
Dari sisi astrologi, kamu yang lahir di bulan ke-10 ini bisa melihat gambaran tentang karakteristik, kecenderungan, dan kualitas unik sesuai dengan tanda zodiak. Libra mendominasi kelahiran bulan Oktober dengan rentang tanggal 1 hingga 22. Sementara sisa 9 hari yakni 23-31 Oktober menjadi milik Scorpio.
Libra memiliki selera yang luar biasa. Orang dengan zodiak ini juga dikenal bijaksana dan punya kepribadian yang karismatik. Sesuai dengan simbolnya berupa timbangan, Libra punya sifat adil yang kuat. Sayangnya, hal ini juga membuat Libra plin-plan dan tidak jarang menghindari konflik.
Sementara itu, Scorpio punya cukup banyak sifat yang menyenangkan. Zodiak dengan tanda kalajengking ini sangat setia dan konsisten membela apa yang sudah diyakini. Orang dengan zodiak Scorpio juga memiliki perasaan mendalam. Bahkan dalam beberapa case, zodiak Oktober 28 ini bisa posesif dan penuh teka-teki.
Sifat Unik dan Identik Zodiak Libra-Scorpio
Libra dan Scorpio punya elemen yang berbeda yakni udara dan air. Namun, perbedaan elemen ini tidak serta merta membuat keduanya bagai langit dan bumi. Ternyata, ada beberapa sifat unik dan identik dari keduanya yakni:
1. Komitmen
Zodiak Libra dan Scorpio sama-sama punya komitmen yang cukup kuat. Keduanya begitu menghargai kesetiaan dan komitmen dalam hubungan. Hal ini membuat Scorpio dan Libra bisa menciptakan ikatan kuat setelah saling percaya.
Uniknya, dalam hubungan percintaan, Scorpio cenderung lebih mudah cemburu. Sementara Libra lebih easygoing dan terlihat suka menggoda terlepas dari hubungan yang dijalin.
2. Saling Melengkapi
Kedua zodiak ini hadir saling melengkapi dalam proses pertumbuhan dan transformasi hubungan. Scorpio akan membantu Libra mendapat pengalaman emosional yang lebih mendalam.
Sementara itu, Libra fokus pada keadilan dan komunikasi terbuka sehingga bisa membantu Scorpio membuka diri secara emosional. Hal ini akan membuat hubungan pribadi dan relasional semakin baik.
3. Suka Menaruh Curiga
Baik Libra maupun Scorpio adalah orang yang tertutup. Zodiak ini juga memiliki kecurigaan terhadap semua orang sehingga cukup sulit mempercayai orang lain.
Kamu perlu effort untuk mendapat kepercayaan keduanya. Namun, setelah kepercayaan tumbuh, maka bonding yang kuat akan tercipta dalam hubungan dengan zodiak ini.
4. Pecinta Makanan
Uniknya, kedua zodiak ini sama-sama dikenal sebagai food lovers, lho. Hanya saja kecintaan pada makanan ini memiliki beberapa perbedaan. Yuk, cek apa saja perbedaan keduanya:
- Libra lebih suka mencoba makanan yang memiliki keseimbangan dan menciptakan sebuah harmoni saat dimakan. Zodiak bulan Oktober tanggal 10 ini juga sangat menikmati makan bersama daripada sendirian.
- Scorpio suka makanan dengan rasa yang kuat dan menggugah. Zodiak akhir Oktober dan awal November ini cenderung menikmati makanan dengan bumbu yang tajam, pedas, atau kaya rasa.
Rayakan Ulang Tahun Bersama di Steak Hotel by Holycow
Bagi kamu yang berzodiak Libra atau Scorpio, sekarang adalah saat yang tepat untuk hunting tempat nongki asik untuk merayakan momen spesial. Selain bisa hangout bersama-sama dengan sahabat, keluarga, maupun kolega di Steak Hotel by Holycow, kamu juga bisa merayakan ulang tahun di Steak Hotel by Holycow.
Restoran Holycow yang asli ini menawarkan tempat makan yang nyaman dengan hidangan steak super lezat. Kamu bisa bersantap ria sekaligus quality time di sini. Tersedia berbagai pilihan menu steak dan lainnya yang bisa kamu coba.
Ada kategori private selection,Winda Mardio’s premium selection, special steak, hingga dessert. Jika butuh rekomendasi, kamu juga bisa mencoba menu pilihan rekomendasi founder Holycow Wynda Mardio yakni:
- Wagyu Rib Eye Steak yang menggunakan daging sapi MB4-5 Grain Fed.
- Australian Sirloin Steak dengan pilihan daging prime dan grain fed yang mudah empuk dan matang.
- Black Angus Sirloin Steak dengan marbling alami melimpah sehingga dagingnya lembut dan beraroma.
- Premium Grass Fed Sirloin dengan organic natural beef yang memiliki asam lemak omega-3 lebih banyak dibandingkan feed grain beef.
- Holysteak yang dagingnya diolah dengan teknologi Jepang sehingga tekstur daging lebih lembut.
- Steak Fried Rice dan Hamburg Steak yang merupakan gabungan antara dua hidangan lezat untuk kamu yang bosan makan steak.
Hmm,, rekomendasi menu di atas sudah pasti bikin kamu ngiler kan?
Yuk, segera kunjungi TKP Steak Hotel by Holycow terdekat di kotamu untuk merayakan acara spesial pemilik zodiak bulan Oktober dan bulan lainnya. Ketersediaan kids menu juga membuat kamu bisa mengajak anak-anak dengan leluasa, lho!Leave a comment